Matamu Mendadak Buram? Bisa Jadi karena 3 Alasan Serius Berikut Ini

Salah satu penyebab kamu mendadak buram adalah mungkin minus mu menjadi bertambah, jadi alangka baiknya jangan terlalu panik. memang sih penglihatan yang buram, kurang jernih dan kurang fokus sudah menjadi hal yang wajar di kalangan masyarakat. biasanya sih ketika matamu buram itu karena kacamata mu atau kontak lensamu mu sudah tidak cocok lagi untuk kamu.

Namun ada beberapa faktor yang mungkin bisa menyebabkan mata mu menjadi buram, apa saja kah itu?

1. Membutuhkan kacamata baca
Presbiopi Merupakan dimana suatu mata menjadi sulit untuk melihat dengan jarak dekat. orang yang menderita Presbiopi ini sering menyadari bahwa mata mereka tidak bisa membaca buku dengan baik atau pun baca menu menu makanan yang ada di toko. namun jika kamu merasakan bahwa kamu harus membaca dengan jauh jauh kemungkinan ini kamu menderita rabun dekat

2. Memiliki kadar gula yang tinggi
Orang yang memiliki kadar gula yang tinggi bisa membuat mata menjadi buram. biasa ini terjadi karena level pada gula tersebut sangat lah tinggi sehingga terjadi pembengkakan di dalam lensa mata kita. dengan pembengkakan ini akhir nya menjadi kurang fokus pada mata kita

3. Memiliki penyakit diabetes
Tidak di pungkiri lagi bahwa orang yang terkenak diabetes tipe 1 dan 2 yang tidak bisa terkontrol bisa menyebabkan matamu menjadi parah lagi. penyakit ini di namakan dengan penyakit retinopati diabetik. dengan penyakit ini bisa merusak pembuluh darah yang ada pada retina mata

CategoriesUncategorised

Leave a Reply

Your email address will not be published.