Kuliner Kue Bulan

Memasuki musim gugur yang sudah menjadi rutinitas tiap tahunnya di china, bertepatan di hari ke 15 bulan 8 di kalender china, masyarakat lokal tiap tahunnya merayakan Mid Autumn Festival.

Mid Autumn Festival tahun ini jatuh pada tanggal 24 september, salah satu makanan yang wajib di konsumsi tiap tahunnya pada Mid Autumn Festival adalah kue bulan atau kata kerennya untuk masyarakat sekarang menyebutnya mooncake.

Bagi anda yang sekrang tinggal di jakarta atau yang sedang berwisata ke jakarta dan ingin menikmati mooncake denga rasa yang unik, anda bisa berkunjung ke Gran Melia Jakarta untuk mendapatkan mooncake tersebut, Hotel gran Melia ini menyediakan kue bulan dengan beragam rasa yakni Lotus double yolk, Pandan, Durian, dan Red bean.

Mooncake dengan rasa Lotus Double Yolk ini berisi telur bebek, telur bebek yang di gunakan untuk melengkapi isian mooncake ini adalah hanya kuning telurnya saja, putih telur tidak di gunakan untuk melengkapi mooncake.

Kemudian mooncake dengan rasa read bean saat anda potong akan terliihat isian dengan warna merah tua keunguan, aroma read ben biasanya tidak menyengat dan hanya bisa tercium jika anda menciumnya dengan dekat. mooncake read ben tidak jauh beda dengan pandan untuk mencium aroma pandan mooncake anda juga harus menciumnya lebih dekat.

Berbeda dengan mooncake rasa Read ben dan juga pandan, mooncake rasa durian ini mempunya aroma wangi yang sangat menyengat, bukan hanya aroma duriannya saja yang menyengat kan tetapi rasa durian dalam mooncake tersebut juga sangat terasa. Tekstur mooncake juga sangat lembut saat di gigit.

CategoriesUncategorised

Leave a Reply

Your email address will not be published.